Padang merupakan kota yang berada di pesisir barat dekat dengan laut namun juga dikelilingi perbukitan. Padang juga sangat terkenal hingga kemancanegara karena kuliner nya yang lezat. Banyak juga tempat wisata menarik yang bisa dikunjungi.
Kami menyediakan paket tour ke Padang dengan harganya sangat terjangkau. Destinasi tempat wisatanya juga menarik sehingga cocok untuk berlibur bersama keluarga, teman. Berikut paket tour Padang :
Paket Tour Padang 3D2N
Itenerary
H 1 : Padang – Bukittinggi (L/D)
Tiba di Minangkabau International Airport peserta akan bertemu dengan guide kami, kemudain di antar ke bukittinggi melalui Lembah Anai. Kemudian peserta diajak untuk melihat keindahan panorama Air Terjun Lembah Anai, setelah itu melanjutkan perjalanan mengunjungi Pusat Kebudayaan Minangkabau dan mengunjungi Pandai Sikek untuk melihat kerajinan kain songket minang, telekung, sulam dan handicraft. makan siang di restoran lokal. Selanjutnya peserta akan di antar mengunjungi Ngarai Sihanok / Lobang Jepang, puas menjelajah Ngarai Sihanik perjalan dilanjutkan dengan mengunjungi Benteng Fort De Kock dan Taman Hewan. Tujuan selanjutnya adalah jalan-jalan sore di sekitar Jam Gadang dan Pasar Atas untuk berbelanja. Makan malam di restoran lokal. Kemudian peserta di antar untuk check in hotel. Acara bebas.
H 2 : Minangkabau Tour (B/L/D)
Setelah sarapan pagi di hotel, tour di hari kedua peserta akan diajak mengunjungi Kiniko untuk menikmati suasana sejuk dan bersantai, kemudian peserta di antar untuk mengunjungi Pusat Sulaman Hajjah Rosma untuk berbelanja. Selanjutnya mengunjungi Istana Pagaruyung, explorer keindahan dan keunikan istana pagaruyung. Makan siang di lakukan di Restoran Pondok Flora yang terletak di hamparan sawah dan kolam ikan. Setelah makan siang peserta melanjutkan perjalanan menuju Embun Pagi untuk melihat panorama Danau Maninjau yang dikelilingi perbukitan dan hamparan gunung serta areal persawahan yang menjadikan udara nya sejuk dan pemandangan yang indah. makan malam di restoran lokal. kembali ke hotel untuk beristirahat. Acara bebas.
H 3 : Transfer out (B)
Setelah sarapan pagi di hotel dan melakukan proses check out selesai. Peserta akan di antara menuju bandara untuk melanjutkan perjalanan selanjutnya. Dan tour anda bersama kami berakhir.
Pakat Tour Padang 4D3N
Itinerary
H 1 : Padang – Bukittinggi (L/D)
Tiba di Minangkabau International Airport, peserta akan di jemput oleh guide kami dan akan di antar ke Bukittinggi melalui Lembah Anai, kemudian singgah di Air Terjun Batang Anai untuk melihat keindahan paanorama air terjun. Makan siang di restoran lokal. Selanjutnya peserta di antar untuk mengunjungi Pusat Kebudayaan Minangkabau , lalu mengunjungi Pandai Sikek untuk melihat kerajinan kain songket minang, telengkung, sulam, dan kerajinan tangan lainnya. Makan malam di restoran lokal. Kemudian di antar ke hotel untuk check in dan beristirahat. Acara bebas.
H 2 : Minangkabau Tour (B/L/D)
Setelah sarapan pagi di hotel, tour di hari kedua peserta akan diajak mengunjungi Kiniko untuk menikmati suasana sejuk dan bersantai, kemudian peserta di antar untuk mengunjungi Pusat Sulaman Hajjah Rosma untuk berbelanja. Selanjutnya mengunjungi Istana Pagaruyung, explorer keindahan dan keunikan istana pagaruyung. Makan siang di lakukan di Restoran Pondok Flora yang terletak di hamparan sawah dan kolam ikan. Setelah makan siang peserta melanjutkan perjalanan menuju Embun Pagi untuk melihat panorama Danau Maninjau yang dikelilingi perbukitan dan hamparan gunung serta areal persawahan yang menjadikan udara nya sejuk dan pemandangan yang indah. makan malam di restoran lokal. kembali ke hotel untuk beristirahat. Acara bebas.
H 3 : Bukittinggi Tour – Padang (B/L/D)
Setelah makan pagi di hotel dan melakukan proses check out hotel untuk melanjutkan perjalan menuju Padang. Selama perjalanan menuju Padang peserta di ajak untuk mengunjungi tempat wisata Ngarai Sihanok / Lobang Jepang yang merupakan tempat bersejarah di Bukittinggi. Selanjutnya mengumnjungi Benteng Fort De Knock merupakan benteng peninggalan Belanda yang masih berdiri kokoh di bukitttinggi, setelah itu peserta juga di ajak mengunjungi Taman Hewan yang memiliki beragam koleksi satwa. Acara selanjutnya yaitu mengunjungi Jam Gadang yang merupakan salah satu icon di Bukittinggi, kemudian peserta di antar menuju Pasar Atas untuk berbelanja. Puas berbelanja peserta diajak untuk makan siang di restoran lokal. Setelah makan siang melanjutukan perjalanan menuju Kota Padang, setibanya di Kota Padang peserta akan di ajak mengunjungi Pantai Padang, Explorer keindahan pantai padang. Selanjutnya peserta akan di ajak ke China Town untuk melihat keindahan dan kultur budaya kampung cina serta membeli oleh-oleh. Selanjutnya tujuan terakhir tour adalah dengan mengunjungi Jembatan Siti Nurbaya. Makan malam di restoran lokal. Check in hotel dan bermalam di Padang. Acara bebas.
H 4 : Transfer out (B)
Sarapan pagi di hotel, acara bebas sampai waktu penjemputan dan melakukan proses check out. Peserta akan di antar ke Bandara untuk melanjutkan perjalanan selanjutnya. Dan tour anda bersama kami berakhir.
untuk info harga paket tour bisa kunjungi web kami :
Paket Tour Padang
Macam-Macam Paket Tour
HAPPY TRAVELLING 🙂